oleh FIrfani | 1 November, 2018 | panduan
​Tepatnya saya lupa persis waktu kejadiannya, saat itu ada teman yang menginfokan tiba-tiba tidak bisa mengirim email dari Ms. Outlook 2007 nya. Parahnya lagi, semua yang memakai Ms. Outlook 2007 mengalami hal serupa dari email server yang sama di lokasi yang sama...